KENAPA SAYA MENULIS ARTIKEL-ARTIKEL ANTIKORUPSI BUKAN YANG LAIN?

Tahun 2012, Transparancy International Indonesia merilis indeks persepsi korupsi (IPK) Indonesia masih menempati urutan ke-118 dari 176 negara yang”bebas korupsi” dengan skor 32. Skor ini menempatkan posisi Indonesia sejajar dengan Republik Dominika, Ekuador, Mesir, dan Madagaskar. Jika dibandingkan negara di jawasan Asia Tenggara, Indonesia ada di bawah Singapura (skor 87 di peringkat 5 dunia), Brunei Darussalam (skor 55 di peringkat 46 dunia), Malaysia (skor 49 di peringkat 54 dunia), Thailand (skor 37 di peringkat 88 dunia), dan Filiphina (skor 34 di peringkat 118 dunia). Continue reading

5 AKTIVITAS BENIH KORUPSI

 

Jika Korupsi adalah sebuah kegiatan yang dilarang di negeri Pancasila ini, sudah semestinya para pemuda maupun guru-guru untuk bisa mengajarkan murid-muridnya mencegah membudayanya korupsi. Ini adalah 5 aktivitas yang harus dicegah agar ketika para pemuda menjadi pejabat kelak tidak terbiasa korupsi. Dengan kita mengetahui 5 hal ini pasti kita akan mengurangi tumbuh -kembangnya budaya korupsi.

Continue reading